Empat Mutiara Kehidupan



Rasulullah saw. Bersabda : “Bukanlah orang yang kuat itu adalah orang yang menang dalam sebuah eperangan tetapi orang yang kuat adalah yang mampu menahan emosinya.”
Ada tiga macam mutiara yang hilang disebabkan oleh tiga macam perkara, yaitu :
1.        Akal sehat hilang karena marah atau nafsu,
a) Akal itu berfungsi untuk membedakan yang baik dan buruk,
b) Untuk membedakan yang aman dan bahaya,
c) Untuk membedakan yang halal dan haram.
Dalam Al-Qur’an ada 13 kali pengulangan “Apakah kamu orang yang tidak berakal?” Menurut ahli kesehatan 60% gangguan jiwa, TBC, dan hipertensi disebabkan oleh mudahnya tersinggung.
2.                  Agama akan hlang oleh iri atau hasad,
Seseorang yang memiliki sifat hasad, maka amal kebaikannya tidak akan tersisa karena amalnya dimakan oleh sifat hasadnya sendiri bagaikan api memakan kayu bakar.
3.                  Malu akan hilang karena sifat rakus.
Solusi agar mutiara yang dimiliki tidak hilang yaitu dengan memiliki sifat qana’ah.

Post a Comment

Previous Post Next Post